Pada Rabu 21 Agustus 2019, Departemen Sumberdaya Akuatik menyelenggarakan acara General Lecturer / Kuliah Umum dari Program Visiting Professor (World Class University). Kuliah umum yang diselenggarakan mengangkat topik mengenai “Introduction to Cetology Science on Whale – Dolphin – Porpoise Asian Fisheries Management“, yang disampaikan oleh Prof. Matsuishi Takashi Fritz, Ph.D dari Hokkaido University, Jepang. General lecture ini berlangsung di Gedung I Auditorium Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Undip. Kuliah umum dibuka oleh Dekan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Prof. Ir. Tri Winarni Agustini, M.Sc., Ph.D. Kemudian yang menjadi moderator pada acara kali ini adalah Prof. Dr. Ir. Agus Hartoko, M.Sc. Acara ini dihadiri oleh mahasiswa S1 hin gga S3 Departemen Sumberdaya Akuatik, FPIK, Undip.
Pos-pos Terbaru
- Dosen Departemen Sumber Daya Akuatik FPIK Undip Raih Pendanaan Riset Kolaborasi Indonesia (RKI) LPDP 2025–2026
- Dosen Departemen Sumber Daya Akuatik FPIK Undip Raih Penghargaan Anugerah Karya Riset Pembangunan Jawa Tengah 2025
- Shoffa Salsabilah Raih Juara 2 Mahasiswa Berprestasi FPIK Undip 2025
- Dosen MSP FPIK Undip Laksanakan Riset Kolaboratif dan Inisiasi Joint Research di Universiti Putra Malaysia
- FPIK UNDIP Dorong Pengelolaan Sampah Berkelanjutan Melalui Bank Sampah Botol Plastik di Waduk Jatibarang

Jl. Prof. Soedarto, SH Tembalang, Semarang, 1269
✉ fpik@undip.ac.id
☎ 024 – 7474698



